Posts

Showing posts from September, 2021

MENGENAL LOGARITMA

Image
 Logaritma merupakan kebalikan dari perpangkatan, sehingga bisa diartikan bahwa logaritma merupakan suatu operasi kebalikan dari perpangkatan, yaitu mencari nilai yang menjadi pangkat dari suatu bilangan. Perhatikan Definisi berikut: Berdasarkan definisi di atas dapat diturunkan beberapa sifat yang berkaitan dengan perpangkatan seperti berikut ini: Secara umum logaritma didefinisikan sebagai berikut: Sifat-sifat yang dapat diturunkan berdasarkan definisi di atas adalah....